Sosialisasi Perma 7, 8 dan 9 Tahun 2016 dan Maklumat Ketua Mahkamah Agung RI
Bangkalan, 27 September 2017 Sosialisasi Maklumat Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 01/Maklumat/KMA/IX/2017 Tentang Pengawasan dan Pembinaan Hakim, Aparatur Mahkamah Agung dan Badan Peradilan di Bawahnya dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Negeri Bangkalan Bapak H. Bawono Effendi, S.H., M.H. dan didampingi oleh Wakil Ketua, Panitera dan Sekretaris serta diikuti oleh seluruh Hakim dan Aparatur Pengadilan Negeri Bangkalan.
BNN Provinsi Jawa Timur Lakukan Tes Urine Pemeriksaan Narkoba pada Pengadilan Negeri Bangkalan
Sebagai tindak lanjut surat dari Direktorat Jendral Badan Peradilan Umum Mahkamah Agung Republik Indonesia, Nomor :188/DJU/KP.05.1/7/2017, perihal Perintah untuk melaksanakan pemeriksaan narkoba, Pengadilan Negeri Bangkalan dengan menggandeng Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jawa Timur melakukan Tes Urine pemeriksaan narkoba pada hari Jum’at tanggal 22 September 2017.
Sidang Pra Peradilan Ramai Oleh Massa !!!
Pengadilan Negeri Bangkalan pada hari Jumat, tanggal 03 Maret 2017 menyidangkan perkara permohonan Pra Peradilan Nomor 2/Pid.Pra/2017/PN.Bkl yang diajukan oleh AHMAD FAUZI yang dikuasakan kepada M. FAHRILLAH, SH terhadap Kepala Kepolisian Resort Bangkalan terkait masalah sah atau tidaknya penetapan tersangka kepada AHMAD FAUZI, persidangan dipimpin oleh ANASTASIA IRENE, SH. selaku Hakim Tunggal.
Sosialisasi dan Simulasi Pemadam Kebakaran di Pengadilan Negeri Bangkalan
Bertempat di Kantor Pengadilan Negeri Bangkalan, Pada tanggal 21 Oktober 2016 Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Bangkalan melakukan sosialisasi dan simulasi Cara Pemadam Kebakaran Ringan. Simulasi pemadam Kebakaran ini diikuti oleh Jajaran Hakim Pengadilan Negeri Bangkalan dan Pegawai Pengadilan Negeri Bangkalan.
Sistem Informasi Penelusuran Perkara
Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.
Pencarian Dokumen Putusan di Direktori Putusan Mahkamah Agung
Pencarian cepat Dokumen Putusan di Database Direktori Putusan Mahkamah Agung Agung Republik Indonesia
Pencarian Peraturan Perundangan, Kebijakan Peradilan dan Yurisprudensi
Pencarian cepat peraturan dan kebijakan dalam Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Mahkamah Agung Republik Indonesia

Mahkamah Agung Pengumuman | Index Berita MA
Mahkamah Agung Republik Indonesia-
Peminatan Mengikuti Konferensi Iawj 2025 Secara Mandiri
Jakarta " Humas: Dengan hormat, sehubungan
... -
Usul Kenaikan Pangkat (kp) Tahun 2025
Jakarta " Humas : Sehubungan dengan
... -
Hasil Akhir Pasca Sanggah Seleksi Pengadaan Pegawai Negeri Sipil Di Lingkungan Mahkamah Agung Ri Tahun Anggaran 2024
Jakarta-Humas: Berdasarkan ketentuan Pasal 53
... -
Kelengkapan Berkas Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (pppk) Bagi Tenaga Non Asn Tahap Ii
Jakarta-Humas, Minggu, 26 Januari 2025,
... -
Pengingat Pengisian Aplikasi E-monev Bappenas 2024 Berdasarkan Pp 39/2006 Triwulan Iv Ta 2024
Jakarta " Humas: Sehubungan dengan surat
...
Loyal, Akuntabel, Kredibel, Adil, Resik, Dedikatif, Energik, Inovatif, Hebat